Minggu, 22 Januari 2012

WIKIPEDIA di buku kan

Nowadays people are depends on the internet for information. Dan kamu pasti tahu dong Wikipedia, situs online yang berisi ensiklopedia, dimana siapapun bisa menulis dan mengedit isinya. Nah, kebayang nggak kalo Wikipedia dijadiin sebuah buku? Kalo belum kebayang, kira-kira seperti ini hasilnya!
Fyi, “Wikipedia Encyclopedia” versi Bahasa Inggris berisi 3 juta artikel, dan kalo dikonversi ke bentuk print-out akan setara dengan 952 volumes Encyclopedia Britannica. OMG! Ternyata Rob Matthews-lah orang dibalik pembuatan Wikipedia Book, yang berisi 5.000 halaman, dan lebih dari 400 artikel yang semuanya diambil dari situsnya. Nggak kebayang hebohnya baca buku ini dengan ketinggian 1 feet 7 inch. Persis seperti tinggi layar monitor 30 inch! Rob Matthews juga nggak mau asal-asalan dalam memilih artikel. Dengan teliti Rob menyortir artikel ‘featured’ yang dianggap artikel terbaik, berdasarkan kualitas referensi, keakuratan, kenetralan, kelengkapan dan gaya penulisan yang baik. Rob sendiri ngaku kalo pekerjaan ini memang cukup sulit, apalgi semua artikel harus muat dalam satu buku, hihi.. Walaupun terkesan menghabiskan banyak kertas, kabarnya Wikipedia Book dapat respon positif, dan Rob berencana untuk menjualnya. Hehe.. ada yang berminat beli satu?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar